Vizual 3D Mushola 10x10.5m di Blitar

saya mendapatkan konsep mateng Mushola ini dari salah seorang warga di desa karangrejo Kec. Garum, Kab. Blitar. Mushola yang  menempati  lahaan hook ini mempunyai luasan yang sangat terbatas.
Konsep awalnya memang asal-asalan, tidak terkonsep dengan baik, intinya. Repotnya, konsep warga yang asal-asalan tersebut terlanjur dibangun.
Maka konsep dan riil lapangan yang sudah ada, coba saya re-concept,  dengan sedikit merubah tampilan exterior. Paling tidak hal ini mengurangi minus yang ada pada bangunan ini.


posisi di hook, selatan dan timur jalan, akses  masuk ke lantai 1 dan 2 dari arah timur masjid, cukup merepotkan dan menjadi tidak lega, karena sebagai mushola maka ada 1 toilet saja disisi utara mihrab

drone view

Untuk tampilan fasad, sedikit modifikasi dari gambar usulan panitia, yang awalnya terkesan kaki, monoton dan mempunyai kesan amburadul ketika di aplikasikan. Maka dicoba sedikit memberi sentuhan modern minimalis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  Fasad Depan menonjolkan modern dan kemewahan Rumah ini dirancang sebagai perwujudan Klien yang menginginkan hunian yang mencerminkan kebut...

Pages